VISION & MISSION

Menjadi perusahaan peternakan di Indonesia yang memberikan kontribusi nyata bagi pertumbuhan ekonomi Indonesia melalui produk yang dicintai Nusantara.

  1. Menyediakan produk berkualitas yang dicintai rakyat Indonesia.
  2. Memberikan layanan terbaik untuk pelanggan.
  3. Tumbuh dan berkembang bersama dengan mitra.
  4. Membantu peternak dalam hal distribusi hasil peternakan dengan asas saling menguntungkan.